Sabtu, 27 Februari 2010

Perangkat Desa / Nagari Jadi PNS suatu harapan

Perangkat desa /Nagari merupakan aparat / pamong yang bekerja 24 jam di desa / nagari masing - masing melayani masyarakat tanpa mengenal lelah. beberapa waktu yang lalu PPDI ( Persatuan perangkat Desa Indonesia ) melakukan demo di jakarta guna menunutut agar perangkat desa / nagari di angkat menjadi PNS. Suatu tuntutan yang sangat beralasan sekali dan masuk akal. karena selama ini mereka bekerja setulus hati tanpa ada kepastian masa depan mereka. Sudah sepantasnya Pemerintah mengabulkan tuntutan PPDI agar Perangkat Desa / Nagari di angkat menjadi PNS. agar mereka tenang dalam melayani masyarakat indonesia. Jika Pemerintah ingin memajukan negera ini, sudah sepantasnya pemerintah terlebih dahulu memperhatikan perangkat desa.

Tidak ada komentar: